Mahabharata Episode 046 KEREN KW12

KARNA MERUBAH PENAMPILANNYA DEMI AGAR DITERIMA SEBAGAI MURID

By KEREN KW12

Sinopsis film Mahabharata episode 046
Sinopsis by keren kw12

Karna muda menunjukkan kepiawaiannya dalam seni panah. Gurunya begitu bangga dan mendoakan kemampuannya itu meningkatkan dalam berburu. Karna tidak menyukai hal ini, kemudian Sang Guru memberikan arahan kepada ada anak muda ini agar belajar di tempat guru Drona. 

guru Drona sedang mengajari murid-muridnya tentang seni tombak dengan api. Karena sedang berjalan menuju ke tempat pendidikan guru Drona. Tombak melesat terlalu jauh dan mengarah kepada karna, tiba-tiba perisainya muncul dan membuatnya selamat dari tombak Pangeran Bima. 

Guru drona dan menghampiri karna dan menanyakan identitasnya. anak muda ini menjelaskan bahwa dirinya datang ke sini karena mendengar kebenaran dari Sang Guru dan ingin mendapatkan pelajaran memanah darinya. Dia menjelaskan bahwa Ayahnya adalah kusir kerajaan. Mendengar hal ini, guru Drona menolak karna sebagai muridnya.

Karna dan guru Drona beradu argumen. Karna dengan argumen argumen yang menyerang guru turun yang belajar seni tempur dan mengajari anaknya nya dengan seni tempur. Karna juga mempersoalkan tentang diskriminasi. Kemudian guru Drona menyuruh Karna segera pergi. Kemudian karna berjanji akan kembali dan akan menjadi pemanah paling tangguh di bangsa ini dan akan menjadi lebih baik dari semua murid guru Drona.

Ketika beranjak cukup jauh karna menengok kebelakang dan mengambil anak panahnya. Dia meletakkan kedua anak warnanya hingga membuat kuburan api di dekat tempat latihan guru Drona. Arjuna segera mengambil anak panahnya dan membuat air untuk memadamkan api yang dibuat oleh karna.

Karna mencukur rambutnya dan ia akan meninggalkan semua peraturan di masyarakat. Dia juga mengatakan bahwa ia akan membalas masyarakat yang melakukan penghinaan kepadanya. Dia kan meninggalkan tradisi yang lama dan akan membuat tradisi yang baru. Karna berpakaian seperti seorang Brahma.

Karna mendatangi tempat begawan parasurama. Begawan parasurama begitu takjub dengan aura yang timbul dari wajah anak muda ini. Karna menyatakan bahwa dirinya ingin belajar dari begawan parasurama agar menjadi lebih kuat. Peraturan yang mengatakan bahwa dirinya sudah tidak ingin mengajar lagi namun setelah melihat aura yang terpancar dari wajah anak muda ini dirinya merasa senang jika bisa berbagi ilmu dengannya. 

Parasurama akan dengan senang hati membagi ilmunya tersebut jika anak muda ini adalah seorang Brahma. Karna menjawab bahwa ia adalah seorang Brahma. Begawan parasurama tersenyum dan bangga karena ia akan menjadi guru dari seorang murid yang memiliki aura bagus.

Begawan parasurama memulai pelajaran kepada Karna muda. Latihan keras dan terus-menerus digembleng begawan parasurama kepada muridnya ini. Suatu malam, dragon parasurama menunjukkan keahliannya membuat matahari buatan dan membuat malam seperti menjadi siang. Karna takjub dengan aksi dari gurunya ini. Latihan demi latihan dilakukan oleh Karna. Dan setelah 12 tahun Karna bisa membuat Matahari buatan seperti yang dilakukan gurunya. Karna sudah menjadi seorang pemuda dan pejuang yang ahli memanah.

Komentar

Post populer